Profil: Andik Vermansyah 'Bintang Baru' Indonesia

Kecil dan mungil, tapi lincah dan tidak takut berduel dengan lawan yang memiliki postur tubuh lebih besar.

Minggu, 27 Februari 2011

Stadion Tambaksari Surabaya Bakal Digusur Jadi Rumah Sakit

Pemaksimalan Stadion Gelora Bung Tomo menjadi salah satu alasannya Stadion Gelora 10 November Minimnya ruangan dan fasilitas yang dimiliki oleh RSUD dr Soewandhi membuat beberapa pihak memutar otak untuk memperluas bangunan rumah sakit. Kali ini, sasarannya adalah stadion yang biasa dipakai untuk pertandingan klub Persebaya, yakni Stadion Gelora 10 November Tambaksar...

Sabtu, 26 Februari 2011

"Nyanyian" Nurdin Turun Pun Berkumandang di Anfield

Hal ini dilakukan oleh pecinta bola Indonesia di Inggris Pecinta Bola Indonesia di Anfield Keinginan para pencinta sepak bola agar terjadi revolusi di tubuh PSSI tidak hanya disuarakan di Indonesia. Di luar negeri pun, “nyanyian” agar Ketua Umum PSSI Nurdin Halid lengser dari kursi kepemimpinan juga dikumandangkan, seperti yang terjadi di Stadion Anfield, markas klub raksasa Inggris, Liverpo...

Jumat, 25 Februari 2011

Kartu Pos Terlambat Selama 94 Tahun

Setelah melewati waktu bertahun-tahun akhrnya surat itu sampai di keluarga penerima surat Keluarga Alfred Arthur Sebuah kartu pos dari seorang prajurit Perang Dunia Pertama yang seharusnya dikirim ke medan perang tiba 94 tahun kemudian. Alfred Arthur, yang saat itu berusia 19 tahun, menulis surat kepada adiknya Ellen pada Januari 1916 dari perkemahan di Newhaven, East Sussex, sehari sebelum ia dikirim ke Pranci...

Senin, 21 Februari 2011

Kisruh Federasi Sepakbola Juga terjadi di Kroasia

Federasi sepakbola tandingan juga terjadi di negara yang telah berperingkat 9 dunia ini Igor Stimac Seperti di Indonesia, kisruh federasi sepakbola juga terjadi di Kroasia. Mantan pemain Igor Stimac terpilih sebagai presiden "tandingan" setelah menengarai adanya kecurangan dalam pemilihan sebelumnya....

Minggu, 20 Februari 2011

Data Militer Indonesia Dicuri Mata-Mata di Korea

Diduga tiga penyusup mengunduh data rahasia militer dari laptop delegasi Indonesia. Chairul Tanjung dan Hatta Rajasa Ada yang menarik dari kunjungan sejumlah menteri ekonomi ke Korea Selatan baru-baru ini. Situs The Korea Times, pada 18 Februari 2011 memberitakan, tiga orang mencurigakan menyusup ke kamar VIP tempat menginap para delegasi tingkat tinggi Indonesia di Seoul awal pekan ini. ...

Kamis, 17 Februari 2011

Tahukah Anda? Hampir 3,5 Miliar Rupiah Uang Dimusnahkan Setiap Hari

Uang yang dimusnahkan merupakan uang lusuh yang ada di masyarakat Uang yang Dimusnahkan Uang merupakan alat tukar yang paling banyak digunakan masyarakat saat ini. Banyak orang menyimpannya dalam dompet atau dengan melipat-lipat hingga nyaris tak berbentuk. Bahkan mungkin banyak anda jumpai saat anda menerima uang lusuh ditambah dengan banyak coretan di dalam uang itu...

Christian 'El Loco' Gonzales Main Sinetron

Ini merupakan pengalaman pertamanya bermain sinetron Christian Gonzales Pemain sepak bola Christian Gonzales makin eksis di Tanah Air. Baru-baru ini, pria berjuluk El Loco itu akan bermain di sinetron Islam KTPyang tayang di SCTV. Mengenai hal ini, sang istri Eva Nurida Siregar mengaku ingin memuaskan para penggemar suaminya itu.&nbs...

Diam-diam, Sony Siapkan Tablet PlayStation

Persaingan produksi tablet semakin gencar dengan produk Sony Playstation yang tengah digarap Ilustrasi Tablet Sony PlayStation Tampaknya tahun ini semua vendor beramai-ramai menyiapkan tablet. Begitu juga dengan Sony, yang dikabarkan bakal membuat tablet PlayStation yang diberi kode S1....

Saingi SM*SH, Parto dan Sule Bikin SM#SH

Nama dan lagunya masih beraroma SM*SH yang asli. Parto-Andre-Sule Boyband SM*SH yang akhir-akhir ini banyak diperbincangkan tampaknya akan mendapat saingan baru. Pasalnya, sejumlah komedian seperti Sule dkk pun ikut membentuk boyband....

Resep Rahasia Coca Cola Terungkap?

Tidak banyak yang tahu apa kandungan yang terdapat di dalam Coca Cola. Sebuah website mengaku memiliki resep rahasianya. Coca Cola Dilansir melalui Telegraph, Kamis (17/2/2011), situs bernama thisamericanlife.org mengklaim berhasil mengungkap kandungan dan porsi bahan-bahan yang terdapat di dalam minuman tersebut. ...

Senin, 14 Februari 2011

Nekat Bermain Twitter Selama Persalinan

Ratusan tweet terkirim mengiringi 25 jam proses menuju persalinannya. Perkembangan teknologi memengaruhi kehidupan sosial masyarakat. Itu terbukti pada kehidupan Mel Wilson. Gara-gara keranjingan Twitter, wanita 30 tahun ini membiarkan semua orang di dunia mengikuti proses persalinannya secara intens.&nbs...

Minggu, 13 Februari 2011

Laciku.com, File Sharing Baru Milik Indonesia

Sebelumnya banyak muncul file sharing yang telah dikenal Logo Laciku.com File sharing merupakan sebuah situs yang digunakan untuk membagi file yang anda miliki agar dapat anda simpan di dalam dunia maya dan dapat juga memberi kesempatan orang lain untuk mengunduhny...

Apple Buat iPhone Murah

iPhone ini berukuran dua pertiga dari iPhone sebelumnya iPhone 4 Apple kabarnya tengah mempersiapkan peluncuran iPhone versi yang lebih terjangkau dari iPhone biasa. Menurut laporan Bloomberg, iPhone ini akan memiliki ukuran yang lebih kecil dari ukuran iPhone biasa. Oleh karenanya, ia nantinya memiliki nama iPhone Mini.Postur iPhone Mini ini, besarnya dua pertiga dari ukuran iPhone yang ada saat ini. Tentu saja, harganya pun akan lebih murah dari sebelumnya, yakni sekitar US$200 atau sekitar Rp 1,78 ju...

Jumat, 04 Februari 2011

Inilah Alasan Dibalik Ancaman Pencoretan Komodo

"... hitung-hitung layak enggak mengeluarkan uang Rp 400 miliar untuk mempromosikan komodo jadi tuan rumah yang belum tentu menang, kan masih dipilih lagi menjadi tujuh,"Pemerintah Indonesia menyatakan tak berkeberatan jika pihak penyelenggara "New7Wonders" menangguhkan atau menghapus Taman Nasional Komodo dari daftar 28 finalis.Yayasan New7Wonders sebagai penyelenggara telah mengumumkan status Pulau Komodo sebagai finalis akan ditangguhkan mulai tanggal 7 Februari 2011.Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik menceritakan hal ihwal pencoretan Komodo. Ia mengatakan, pada Desember lalu, Yayasan New7Wonders menemuinya. "Mereka meminta Indonesia...

Page 1 of 66123Next
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites